SELAMAT DATANG ~ DI PORTAL KARIR INDONESIA
SITUS INFORMASI LOWONGAN KERJA TERPERCAYA

PERHATIAN...!!

• Para pelamar di himbau agar selalu memperhatikan masa aktif lowongan dan batas akhir pengiriman berkas lamaran, karena apabila sudah melewati tanggal EXPIRED lowongan, maka otomatis lamaran ditolak dan tidak akan diproses oleh pihak perusahaan.

• Semua informasi lowongan kerja yang dimuat di situs ini bersifat GRATIS!! dan tidak ada pungutan biaya dalam bentuk apapun.

• Apabila ada pihak/oknum tertentu mengatasnamakan admin dan perusahaan yang meminta sejumlah uang dalam rangka proses rekrutmen, agar supaya diabaikan saja karena dapat dipastikan bahwa hal tersebut merupakan modus PENIPUAN.


Rekrutmen Jasa Dit. PMEP Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Batas Pendaftaran 1 Maret 2019


Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) adalah Lembaga Pemerintah Nonkementerian (LPNK) yang berada di bawah dan bertanggungjawab kepada Presiden Republik Indonesia. Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa (LKPP) tumbuh dari cikal bakalnya, Pusat Pengembangan Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Publik (PPKPBJ) yang dibentuk pada tahun 2005. Sebagai unit kerja Eselon II di Kementerian Negara Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas, PPKPBJ memiliki tugas Penyusunan kebijakan dan regulasi pengadaan barang/jasa pemerintah, memberikan bimbingan teknis dan advokasi terkait pelaksanaan pengadaan barang/jasa pemerintah, dan memfasilitasi penyelenggaraan ujian sertifikasi ahli pengadaan barang/jasa pemerintah.
Dalam rangka mendukung tugas Layanan Publik  dan tugas di Direktorat Advokasi dan Penyelesaian Sanggah Wilayah II Tahun Anggaran 2017, LKPP membuka kesempatan bagi calon pelamar untuk mengisi posisi sebagai Petugas Layanan Publik dan Tenaga Pendukung Penyusun Bahan Advokasi dengan kualifikasi sebagai berikut:
Posisi :
Senior Programmer [1 Orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1, untuk jurusan Teknik Informatika/Ilmu Komputer/Sistem Informasi/setara. Evaluasi dilakukan dengan cara melihat ijazah konsultan
  • Berpengalaman minimal 4 tahun sebagai programmer
  • Memiliki kemampuan teknis sebagai berikut:
    -Bahasa pemrograman Java
    -Play framework as well as html, xml, JSON, javascript, css
    -MVC model
    -SOAP/REST
    -Teknik Import/export
    -Database PostgreSQL
  • Memiliki pemahaman konsep Software Development Lifecycle dan Technical Documentation
  • Mampu menyusun laporan yang berkualitas dengan waktu yang terbatas
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan presentasi yang baik
  • Mampu bekerjasama dalam tim.

Network Administrator [2 Orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1 di bidang Teknik Informatika/Manajemen Informatika/Sistem Komputer/Teknik Elektro/Teknik Telekomunikasi atau sejenisnya dari universitas/ perguruan tinggi yang telah diakreditasi
  • Berpengalaman di bidang pekerjaan yang sama minimal 2 tahun
  • Memiliki pengalaman dengan Centos, Solaris, Ubuntu serta Windows Server
  • Memiliki Pengalaman dengan perangkat jaringan (Server,Router, Switch, Firewall (F5) , dll)
  • Memiliki pengalaman dalam menangani Server (backup, manajemen keamanan, manajemen akun, Internet akses, dan aplikasi pendukung)
  • Memiliki Pengalaman menggunakan teknologi databases (MySQL Server, Postgres)
  • Memiliki sertifikat jaringan (CCNA) lebih disukai
  • Memiliki pengetahuan tentang Big Data lebih disukai.

Software Quality Assurance [1 Orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1, untuk jurusan Teknik Informatika/Ilmu Komputer/Sistem Informasi/setara. Evaluasi dilakukan dengan cara melihat ijazah konsultan
  • Memiliki kemampuan teknis sebagai berikut:
    -Bahasa pemrograman Java
    -Play framework as well as html, xml, JSON, javascript, css
    -MVC model
    -SOAP/REST
    -Teknik Import/export
    -Database PostgreSQL
  • Memiliki pemahaman konsep Software Development Lifecycle dan Technical Documentation
  • Mampu menyusun laporan yang berkualitas dengan waktu yang terbatas
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan presentasi yang baik
  • Mampu bekerjasama dalam tim.

Tenaga Administrasi [1 Orang]
Persyaratan:
  • Memiliki pendidikan minimal S1 semua jurusan dan
  • Menguasi Microsoft Office, terutama MS Excel.

IT Helpdesk [1 Orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1, untuk jurusan Teknik Informatika/Ilmu Komputer/Sistem Informasi/setara. Evaluasi dilakukan dengan cara melihat ijazah konsultan
    Berpengalaman minimal 1 tahun sebagai programmer
  • Memiliki kemampuan teknis sebagai berikut:
    -Bahasa pemrograman Java
    -Play framework as well as html, xml, JSON, javascript, css
    -MVC model
    -SOAP/REST
    -Teknik Import/export
    -Database PostgreSQL
  • Memiliki pemahaman konsep Software Development Lifecycle dan Technical Documentation
  • Mampu menyusun laporan yang berkualitas dengan waktu yang terbatas
  • Memiliki kemampuan komunikasi dan presentasi yang baik
  • Mampu bekerjasama dalam tim.

Senior Database Administrator [1 Orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1 di bidang Teknik Informatika/Ilmu Komputer/ Manajemen Informatika/Sistem Informasi dan sejenisnya, lulusan universitas/ perguruan tinggi yang telah diakreditasi
  • Memiliki pengalaman sebagai database administrator minimal 3 tahun
  • Memahami bahasa pemrograman (PHP/Java) dan database (PostgreSql)
  • Memahami konsep Model, View, &amp Controller dalam pengembangan aplikasi
  • Lebih disukai memiliki sertifikasi di bidang bahasa pemrograman/database.

System Programmer [1 orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1 di bidang Teknik Informatika/Ilmu Komputer /Manajemen Informatika/Sistem Informasi dan sejenisnya, lulusan universitas/ perguruan tinggi yang telah diakreditasi
  • Memiliki pengalaman di bidang pekerjaan yang sama minimal 2 (dua) tahun
  • Memahami dan menguasai bahasa pemrograman Java, PHP MySQL, Postgre dan sistem basis data lainnya
  • Memahami konsep MVC (Model View Controller), Framework Code Igniter, dan Play.

Analis Data dan Informasi (Monev Regional) [4 orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1 di universitas / perguruan tinggi yang telah diakreditasi, diutamakan jurusan Statistik atau Teknologi Informasi
  • Memiliki kemampuan penyelesaian permasalahan
  • Memiliki kemampuan analisis yang baik, dapat dibuktikan dengan dokumen hasil analisis lebih disukai
  • Memahami skema penarikan data dan query dari database lebih diutamakan.

Staf Pendukung Data Analyst dan Statistik [1 orang]
Persyaratan:
  • Pendidikan minimal S1 di bidang Statistik dan lulusan universitas/ perguruan tinggi yang telah diakreditasi
  • Memiliki kemampuan menganalisis data dan penyelesaian masalah
  • Memiliki kemampuan dalam bidang statistik
  • Memiliki kemampuan pengolahan data dan dapat mengoperasikan aplikasi pengolah data namun tidak terbatas pada Aplikasi Rapid Miner, Aplikasi MySQL, Aplikasi R, dan/atau Aplikasi Phyton
  • Memiliki kemampuan menyajikan data menjadi suatu informasi dan dapat mengoperasikan aplikasi namun tidak terbatas pada Aplikasi Tableau.

Berkas Lamaran:
  • Surat Lamaran ditujukan kepada Pejabat Pengadaan Direktorat Perencanaan, Monitoring dan Evaluasi Pengadaan b. Daftar Riwayat Hidup
  • Fotocopy Kartu Tanda Penduduk
  • Salinan Ijazah yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
  • Salinan Transkrip Nilai yang telah dilegalisir oleh pihak berwenang
  • Tanda bukti hasil Tes CAT Seleksi CPNS dalam kurun waktu 2 tahun terakhir (bagi yang memilik)
  • Foto (3×4 berwarna)
  • Sertifikat yang relevan dengan lamaran yang diajukan (apabila ada

Pendaftaran:
Bagi teman - teman yang tertarik silakan siapkan Dokumen lamaran anda dan dikirim dalam format .pdf melalui email: rekrutmen.lkpp@gmail.com dengan subject: Lamaran <spasi> {Posisi}.

Pedaftaran diterima paling lambat 1 Maret 2019


Berlangganan update artikel terbaru via email:

Belum ada Komentar untuk "Rekrutmen Jasa Dit. PMEP Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Batas Pendaftaran 1 Maret 2019"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel